Catat Tanggalnya! Beasiswa Indonesia Bangkit (BIB) 2023 Kembali Dibuka, 5 Prodi UIKA Bogor Bisa Jadi Tujuan Studinya
Kementerian Agama (Kemenag) kembali membuka pendaftaran seleksi bagi ‘Program Gelar’ Beasiswa Indonesia Bangkit (BIB) 2023, mulai 5 – 25 Juni 2023. Beasiswa Gelar merupakan program beasiswa pendidikan untuk mendapatkan gelar akademik pada strata S1 (Sarjana), S2 (Magister), dan S3 (Doktor) pada perguruan tinggi di dalam negeri atau di luar negeri, Read more…